Profil Puskesmas Demak III
a. Identitas
Puskesmas
Nama
Puskesmas : Puskesmas Demak III
Jenis
Puskesmas : Rawat Jalan
b. Data
Puskesmas
Nama
Puskesmas : Puskesmas Demak III
Alamat : Jl. Cempaka Raya No. 5, Kec. Demak, Kab. Demak, Jawa
Tengah
Desa : Katonsari
Kecamatan : Demak
Kabupaten : Demak
Kode
Pos : 59516
Telepon : (0291) 685606
Email : puskesmasdemakiii@gmail.com
c. Jumlah
Desa di Wilayah Kerja
Jumlah
Desa : 6
(Kalikondang, Katonsari, Donorojo, Mangunjiwan, Cabean,
dan Tempuran)
d. Luas
Wilayah Kerja : 1.878.798 Ha
e. Letak
Geografis
Wilayah
kerja puskesmas Demak
III merupakan salah satu
dari 14 kecamatan berada di kabupaten Demak, kecamatan Demak terletak pada jalur lalu lintas utama Semarang-Kudus mempunyai
luas wilayah 1.878.798 Ha
dengan wilayah kerja 6
desa dan batas-batas wilayah sebagai berikut:
Sebelah Utara : berbatasan dengan Wilayah
Puskesmas Bonang I
Sebelah Selatan : berbatasan dengan Wilayah
Puskesmas Wonosalam II
Sebelah Timur : berbatasan dengan Wilayah
Puskesmas Demak I
Sebelah Barat : berbatasan dengan Wilayah
Puskesmas Karang Tengah
f. Catatan Kegiatan
Kegiatan Dalam Gedung
1.
Administrasi : Pengadministrasian data
2.
Pelayanan Kesehatan : Pengobatan dan penyuluhan
3.
KIA : Pemeriksaan
bayi, balita, ibu hamil, imunisasi,
lansia, KB, calon pengantin dan remaja
4.
P2P : Penyuluhan,
pemeriksaan dan pengobatan
5.
Kesehatan
Lingkungan : Penyuluhan dan konsultasi
6.
Gizi : Penyuluhan
Gizi
7.
Promkes : Penyuluhan
Kegiatan Luar Gedung
1.
Administrasi : Pengadministrasian data
2.
Pelayanan Kesehatan : Pusling, Perkesmas penyuluhan
3.
KIA : Pemeriksaan
bayi, balita, Bumil, Bulin, Bufas, Imunisasi, Lansia
8.
P2P : Penyuluhan,
pemeriksaan dan pengobatan, mencari suspek, kontak penderita, kunjungan rumah
mankir
4. Kesehatan
Lingkungan : Kerjasama lintas sektor,
penyuluhan, pembinaan kader
5.
Gizi : Posyandu,
SKPG,PSG, GAKI,Opersi timbang
6.
Promkes : Penyuluhan
Kegiatan Bulan Eliminasi Penyakit Kaki Gajah (BELKAGA)
Kegiatan Posyandu
Kegiatan Pelatihan Dokter Kecil